Bhabinkamtimas dan Babinsa Desa Pranti Hadiri Acara Pramuka SMA Negeri 1 Kandanghaur

    Bhabinkamtimas dan Babinsa Desa Pranti Hadiri Acara Pramuka SMA Negeri 1 Kandanghaur

    KANDANGHAUR – Bhabinkamtibmas Desa Pranti Polsek Kandanghaur Polres Indramayu Bripka Aang Fadli, SH, bersama Babinsa Serda Suedi menghadiri kegiatan Pramuka SMA Negeri 1 Kandanghaur di Aula kantor Desa Pranti Kecamatan Kandanghaur Kabupaten Indramayu, Sabtu pagi (24/02/2024)

    Kegiatan tersebut di hadiri, Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Kandanghaur, guru, staf serta siswa-siswi SMA Negeri 1 Kandanghaur Kapolsek yang diwakili oleh Bhabinkamtibmas Desa, Danramil diwakili Babinsa Desa dab pelatihan atau pembimbing Pramuka 

    Kapolres Indramayu AKBP Dr. M. Fahri Siregar, S.H., S.I.K., M.H melalui Kapolsek Kandanghaur AKP Surahmat, S.Sos mengatakan, hadirnya Bhabinkamtibmas di acara tersebut adalah bentuk dukungan kepada para Pramuka.

    "Selama menjalani kegiatan tersebut saya berharap semua pihak yang terlibat untuk mengutamakan keselamatan dan memperhatikan kesehatan" tegas Kapolsek 

    ” Bhabinkamtibmas wajib hadir sebagai bentuk dukungan Polri terhadap Pramuka. Sehingga TNI-Polri hadir diantara para peserta Pramuka, ” Tutup Kapolsek 

    Kandanghaur

    Kandanghaur

    Artikel Sebelumnya

    Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Kandanghaur Kawal Bansos,...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Resmikan Pataka Dipta Prakasha, Irwasum Polri: Resapi dan Jadikan Pedoman Agar Hasil Kerja Bermanfaat bagi Masyarakat
    Polri dan RCMP Perkuat Kerja Sama, Tingkatkan Kapasitas Lawan Kejahatan Transnasional

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll